Pamekasan
Percepat Pertumbuhan Ekonomi, Bupati Pamekasan Resmikan Dua Lokasi Sentra PKL
Memontum Pamekasan – Bupati Pamekasan, Baddrut Tamam, meresmikan dua lokasi sentra Pedagang Kaki Lima (PKL), Minggu (22/01/2023) tadi. Peresmian itu, dimaksudkan untuk mendukung percepatan pertumbuhan ekonomi masyarakat. Seperti diketahui, kedua sentra PKL itu berada di Jalan Kesehatan Pamekasan, dengan jumlah 184 kios dan di Jalan Dirgahayu Pamekasan, dengan jumlah sebanyak 60 kios.
Bupati Pamekasan, Baddrut Tamam, mengatakan bahwa dibangunnya dua sentra PKL di Pamekasan, untuk mempercepat pembangunan ekonomi pasca Pandemi Covid-19. “Orang yang berdagang di sentra ini, difasilitasi oleh pemerintah karena kita ingin kesejahteraan untuk pedagang yang berjualan di pinggir jalan agar tertib, aman dan bersih,” kata bupati saat peresmian.
Baca juga :
- Peringati Harjad Pamekasan, Pj Bupati Masrukin Ajak Masyarakat Lestarikan Budaya Madura
- Oknum Pegawai DKPP Pamekasan Diduga Pungut Biaya Bantuan Alsintan ke Poktan Rp 15 Juta
- Tiga Paslon Dianggap Layak Pimpin Pamekasan, Haji Her Pilih Netral
- Sisir Wilayah Kekeringan di Pamekasan, Tim Pemenangan Daerah Paslon Khofifah-Emil Beri Bantuan Air Bersih
- Tim Pemenangan Daerah Paslon Khofifah-Emil Beri Bantuan Material Jembatan Ambruk di Pamekasan
Sentra PKL di dua lokasi tersebut, tambahnya, tidak dipungut biaya alias gratis. Rencananya, tahun 2024 juga akan ada skema pinjaman dengan bunga 0 persen untuk PKL. Sehingga, tingkat kesejahteraan masyarakat meningkat.
“Kita sudah bekerjasama dengan TNI-Polri, untuk turut berjaga agar terjamin keaman para PKL. Serta, tidak boleh dipinjamkan ke PKL lainnya, sesuai data yang sudah ada,” imbuhnya. (azm/sit/adv)
- Pamekasan2 tahun
Dinsos Pamekasan Siapkan BLT DBHCHT 2022 untuk Buruh Tani Tembakau dan Buruh Pabrik Rokok
- Hukum & Kriminal3 tahun
Mayat Telanjang Dada Gegerkan Warga Desa Palesanggar Pamekasan
- Pamekasan1 tahun
Pro Kontra Soal Wisuda, Dewan Pendidikan Pamekasan Minta Satuan Lembaga Tak Memaksakan
- KREATIF MASYARAKAT2 tahun
Mengikuti Prosesi Tradisi Petik Laut Desa Sotabar Pamekasan
- KREATIF MASYARAKAT2 tahun
Jungkir Balik Kekuasaan Lalake Tambah Literasi Sosok Kaum Lelaki Madura
- Pamekasan2 tahun
Bertajuk Pelantikan Raya, Ormawa Fakultas Syariah IAIN Madura Resmi Dilantik
- Pamekasan2 tahun
Bertajuk Pelantikan Raya, Ormawa STIE Bakti Bangsa Pamekasan Resmi di Lantik
- Pamekasan1 tahun
Gelar Go Slides, SMK Putra Bangsa Pamekasan Adakan Seminar Pencegahan Narkoba